jelaskan perbedaan WAN,LAN dan MAN ?Tuliskan pengertian WNA,LANdan MAN?PLES ADA

Berikut ini adalah pertanyaan dari uyutnamal pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan perbedaan WAN,LAN dan MAN ?Tuliskan pengertian WNA,LANdan MAN?


PLES ADA YANG BISA GAK​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Jaringan lokal

jenis jaringan komputer terbagi menjadi 5, yaitu

  1. Berdasarkan metode distribusi Data
  2. Berdasarkan hubungan Fungsional komputer dalam pemrosesan Data
  3. Berdasarkan jangkauan Wilayah
  4. Berdasarkan Metode koneksi
  5. dan Berdasarkan topologi

yang kita bahas disini poin nomor 3 yaitu Berdasarkan jangkauan Wilayah

Berdasarkan poin ini, jaringan komputer dapat dibagi menjadi LAN,MAN,WAN,CAN, dan intranet

  • LAN

LAN(Local area network) merupakan jaringan yang cukup relatif sempit, terbatas pada sebuah ruangan, gedung, atau komplek. Kadang kadang LAN juga disebut singel location network atau jaringan bersifat tunggal

  • WAN

WAN (wide area network) merupakan jaringan komunikasi data yang mencakup wilayah geografis yang luas dan biasanya memanfaatkan jaringan komunikasi, misalnya telepon rumah kabel

  • MAN

MAN ( metropolitan area network ) merupakan jaringan yang menyalurkan/menghubungkan dari kota ke kota

inti jawaban:

dari pembahasan ini,letak perbedaan dari WAN,MAN, dan LAN berada di cakupan wilayahnya

LAN yang cakupannya hanya 1 perangkat

MAN yang cakupannya kota ke kota

dan WAN yang cakupannya menyeluruh atau satu dunia

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh MurphyLawden dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 22 May 23