3) Bagus membeli beberapa Seharga Rp 60.000.00 buku cerita Sains

Berikut ini adalah pertanyaan dari najwa23221 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

3) Bagus membeli beberapa Seharga Rp 60.000.00 buku cerita Sains RP120.000,00, kamus RP30.000.00. berapa harus dibayar buku dibazar ia mendapat Potongan harga 20% dibayar bagus?4).Faza mengelilingi lapangan berbentuk lingkaran. panjang garis tengah lapangan 300 m. jika Faza berlari sebanyak 3 putaran berapa panjang lintasan yg dilalui Faza?
5).kambing diikat di tiang sepanjang 2 m. kambing tersebut merungkut melingkari tiang tentukan luas area kambing merungkut?

JAWAB DENGAN CARA​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Harga seluruh buku yang harus dibayar Bagus adalah Rp 168.000,00. Soal tersebut merupakan soal tentang aritmetika sosial.

Penjelasan dengan langkah-langkah

Soal tersebut merupakan soal matematika yang membahas tentang aritmetika sosial. Aritmetika sosial merupakan cabang ilmu matematika yang membahas tentang keuangan atau biasanya digunakan untuk menghitung potongan harga.

Persamaan mencari harga setelah menapat potongan

  • h = H - H x d

Dengan:

  • h = harga setelah potongan
  • H = harga asli
  • d = potongan

Penyelesaian soal

Diketahui:

  • H = Rp 60.000 + Rp 120.000 + Rp 30.000 = Rp 210.000
  • d = 20%

Ditanyakan:

Berapa uang yang harus dibayarkan Bagus?

Jawab:

  • h = H - H x d
  • h = Rp 210.000 - Rp 210.000 x 20%
  • h = Rp 210.000 - Rp 42.000
  • h = Rp 168.000,00

Jadi, harga seluruh buku yang harus dibayar Bagus adalah Rp 168.000,00.

Pelajari lebih lanjut

  1. Materi tentang contoh aritmatika sosial yomemimo.com/tugas/2639985

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Alvintaa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 11 Mar 23