Aril, Badu, dan Cantik sedang berada di kantin untuk membeli

Berikut ini adalah pertanyaan dari lllliofe97 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Aril, Badu, dan Cantik sedang berada di kantin untuk membeli beberapa makanan. Aril membeli satu porsi kentang, dua porsi ayam, dan satu porsi sosis dengan harga Rp. 80.000,00. Badu membeli dua porsi kentang dan satu porsi ayam, dengan harga Rp. 57.500,00. Cantik membeli satu porsi kentang, satu porsi ayam, dan dua porsi sosis dengan harga Rp. 62.500,00. Harga satu porsi ayam dan satu porsi sosis adalah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

lihat penjelasan

Penjelasan dengan langkah-langkah:

diketahui:

• Aril → 1 kentang + 2 ayam + 1 sosis = Rp 80.000

• Badu → 2 kentang + 1 ayam = Rp 57.500

• cantik → 1 kentang + 1 ayam + 2 sosis = Rp 62.500

ditanya:

• harga 1 ayam dan 1 sosis ?

dijawab:

★ permisalan

kentang = K

ayam = A

sosis = S

• metode eliminasi sosis (S) → Aril dan Cantik

K + 2A + S = 80.000 (× 2)

K + A + 2S = 62.500 (× 1)

2K + 4A + 2S = 160.000

K + A + 2S = 62.500 -

K + 3A = 98.500 ... pers. 1

• metode eliminasi pers. 1 dan Badu

K + 3A = 98.500 (× 2)

2K + A = 57.500 (× 1)

2K + 6A = 197.000

2K + A = 57.500 -

5A = 139.500

A = Rp 27.900 harga ayam per kg

harga kentang (K)

2K + A = 57.500

2K + 27.900 = 57.500

K = Rp 14.800

harga sosis

K + 2A + S = 80.000

14.800 + (2 × 27.900) + S = 80.000

70.600 + S = 80.000

S = Rp 9.400

jadi, harga 1 ayam dan 1 sosis 27.900 + 9.400 = Rp 37.300

semoga membantu ya. cmiiw :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh apr153 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 04 Jun 23