7 buah dadu dilempar bersama-sama. Berapa peluang bahwa angka yang

Berikut ini adalah pertanyaan dari yuliaputrikd pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

7 buah dadu dilempar bersama-sama. Berapa peluang bahwa angka yang diperoleh pada salah satu dadu yang diperoleh pada dadu yang lain?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Peluang bahwa angka yang diperoleh pada salah satu dadu yang diperoleh pada dadu yang lain berdasarkan soal tersebut ialah \frac{78125}{279936} . Soal tersebut berkaitan dengan materi frekuensi relatif.

Penjelasan dengan langkah-langkah

  • Diketahui

Ruang sampel = n(S) = 6^{7} = 279936

  • Ditanyakan

Peluang bahwa angka yang diperoleh pada salah satu dadu yang diperoleh pada dadu yang lain = P (K) =

  • Dijawab

Frekuensi relatif merupakan suatu perbandingan yang terjadi di antara banyaknya percobaan yang sebelumnya terjadi dengan banyaknya kejadian yang ada. Adapun rumus dari Frekuensi relatif yaitu:

P (K) = \frac{n(K)}{n(S)}

Karena setiap dadu hanya memiliki satu angka yang sama, maka jumlah percobaan angka pada salah satu dadu sama dengan yang lainnya ialah:

n(K) = (6 - 1)^{7} = 78125

Sehingga dari rumus diatas diperoleh:

P (K) = \frac{n(K)}{n(S)}

P (K) = \frac{78125}{279936}

Sehingga peluang bahwa angka yang diperoleh pada salah satu dadu yang diperoleh pada dadu yang lain adalah \frac{78125}{279936}.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang pebedaan frekuensi muncul dengan frekuensi relatif: yomemimo.com/tugas/223189

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mhamadnoval1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 06 Mar 23