Berikut ini adalah pertanyaan dari iskandarhakchi pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Jarak yang ditempuh pada hari kelim adalah 185 km.
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Pembahasan
Untuk satuan panjang kita dapat menggunakan tangga
km
hm
dam
m
dm
cm
mm
Untuk memudahkan menghafal tangga, dapat kita gunakan Kucing Hitam Dalam Mobil Dia Cantik Mondar-Mandir.
Setiap turun satu tangga dikalikan 10 dan setiap naik satu tangga dibagi 10.
Penyelesaian Soal
Diketahui:
Jarak yang ditempuh = 500 km
Hari pertama = 90km
Hari kedua = 75km
Hari ketiga = 120km
Hari keempat = 30 km
Ditanya:
Jarak yang ditempuh pada hari kelima
Jawab:
= 500km - (90 + 75 + 120 + 30) * km
Jarak yang ditempuh pada hari kelima
= 500km - 315km
= 185km
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh cherymaulydia03 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 07 Jan 23