tolong dibantu ya.. makasih ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari cahkamtis39 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tolong dibantu ya.. makasih ​
tolong dibantu ya.. makasih ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Diketahui : persamaan ½(3x - 4) + 2 ≤ ⅔x + 3

Ditanya : HP = ...

JAWAB :

SISTEM PERTIDAKSAMAAN di atas, termasuk sistem persamaan linear satu variabel (derajat satu). DengN ini, penyelesaian hanya perlu menjumlah atau mengurangkan kedua ruas

Pertama, kedua ruas kita kali dengan 6

6(½(3x - 4) + 2) ≤ 6(⅔x + 3)

3(3x - 4) + 12 ≤ 4x + 18

9x - 12 + 12 ≤ 4x + 18

9x ≤ 4x + 18

Kurangi kedua ruas dengan 4x, sehingga ruas kanan hanya diisi dengan konstanta

5x ≤ 18

x ≤ 18/5 atau 3,6

Diminta x adalah bilangan bulat, maka x ≤ 3,6, berarti mempunyai himpunan HP = {... 1, 2, 3} (A)

Mapel : Matematika

Tingkat : SMP

Bab : Aljabar - Pertidaksamaan

@note.yonkun_

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Infin1tyCrash dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 18 Jun 23