2. Kondisi yang menunjukkan bilangan bulat negatif terdapat pada pernyataan....

Berikut ini adalah pertanyaan dari cucunoer018 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

2. Kondisi yang menunjukkan bilangan bulat negatif terdapat pada pernyataan.... A. Yanwar mengayuh sepedanya sejauh 300 meterB. Suhu udara di dalam lemari es bisa mencapai 12 derajat celcius dibawah nol
C. Hari ini ayah mendapat untung sebesar 250.000 rupiah dari hasil dagangannya.
D. Pesawat mainan Nabil mampu terbang setinggi 20 meter di atas permukaan tanah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

b

Penjelasan dengan langkah-langkah:

karena jawaban di B, keterangan suhunya berada di bawah nol, oleh karena itu apabila angka dibawah nol berarti menandakan kalau bilangan negatif, sementara kalau diatas nol menandakan kalau bilangan positif.

intinya kalau ada keterangan baik di soal atau jawaban kalau letak/posisinya dibawah nol, di bawah permukaan tanah, atau bergerak ke belakang, maka itu menandakan angkanya negatif

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh manusia1323 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 05 Mar 23