Tentukan negasi, konvers, invers dan kontraposisi dari : Jika semua

Berikut ini adalah pertanyaan dari Dennyspiner pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tentukan negasi, konvers, invers dan kontraposisi dari :Jika semua Negara memiliki sumber daya manusia yang terampil, maka Negara maju.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawab: °Inversnya adalah Jika Indonesia bukan negara maju, maka semua penduduknya tidak akan sejahtera.

°Konversnya adalah Jika semua penduduknya akan sejahtera, maka Indonesia negara maju.

°Kontraposisinya adalah Jika semua penduduknya tidak akan sejahtera, maka Indonesia bukan negara maju.

Pendahuluan

Invers adalah negasi dari sebuah pernyataan implikasi.

•Jika implikasinya adalah p ⇒ q, maka inversnya adalah ~p ⇒~q.

Konvers atau yang biasa disebut kebalikan adalah pertukaran letak sebuah pernyataan implikasi.

•Jika implikasinya adalah p ⇒ q, maka kebalikannya adalah ~q⇒~p.

Kontraposisi adalah konvers yang diberi negasi dari sebuah pernyataan implikasi.

•Jika implikasinya adalah p⇒q, maka kontrapositifnya adalah ~q ⇒~p

Dari penjelasan tersebut, mari kita selesaikan

permasalahan di atas!

Pembahasan

Implikasinya adalah Jika Indonesia negara maju (p), maka (→) semua penduduknya sejahtera (q).

•Inversnya adalah Jika Indonesia bukan negara maju (~p), maka (→) semua penduduknya tidak akan sejahtera (~q).

•Konversnya adalah Jika semua

penduduknya sejahtera (q), maka (→) Indonesia negara maju (p).

•Kontraposisinya adalah Jika semua penduduknya tidak akan sejahtera (~q), maka (→) Indonesia bukan negara maju (~p).

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh srikhitah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 11 May 23