tolong bantu jawab dong ;(Perhatikan Limas TABCD alasnya berbentuk persegiVolume

Berikut ini adalah pertanyaan dari albertimmanuel85 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tolong bantu jawab dong ;(Perhatikan Limas TABCD alasnya berbentuk persegi

Volume Limas adalah

a. 4.860 cm3

b. 3.888 cm3

c. 1.620 cm3

d. 1.296 cm3
tolong bantu jawab dong ;(Perhatikan Limas TABCD alasnya berbentuk persegiVolume Limas adalaha. 4.860 cm3b. 3.888 cm3c. 1.620 cm3d. 1.296 cm3

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Volume Limas pada soal diatas adalah 1296cm^3 (d)

Bangun Limas adalah bangun yang alasnya berupa poligon (segitiga, segi empat, atau segi lima) dan sisi vertikalnya berbentuk segitiga dan bertemu di satu titik.

Rumus volume limas segi empat adalah  V = \frac{1}{3} \times L(alas)\times tinggi

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Diketahui:

t segitiga dinding = 15 cm

s alas = 18cm

Ditanya:

Volume limas?

Jawab:

  • Menghitung tinggi alas

Menghitung tinggi alas bisa menggunakan rumus pytagoras dimana sisi miringnya (C) = 15cm, sedangkan sisi samping (B) = \frac{18}{2} = 9cm.

A^2+B^2=C^2\\A^2+9^2=15^2\\A^2=225-81\\A^2=144\\A=12cm

Maka dapat diketahui bahwa tinggi alas adalah 12 cm

  • Menghitung Volume Limas

Menggunakan rumus volume limas segi empat

V = \frac{1}{3} \times L(alas)\times tinggi\\V = \frac{1}{3} \times (s\times s)\times 12\\V = \frac{1}{3} \times (18\times 18)\times 12\\V=\frac{1}{3}\times \:324\times \:12\\V=1296cm^3

Jadi dapat disimpulkan bahwa volume Limas pada soal diatas adalah 1296cm^3 (d)

Pelajari lebih lanjut

materi pada Volume Limas yomemimo.com/tugas/35863340

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh a1m dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 07 Dec 22