1. Sebutkan dan jelaskan apa yang dimaksud dengan senam lantai,

Berikut ini adalah pertanyaan dari raised07A pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Sebutkan dan jelaskan apa yang dimaksud dengan senam lantai, serta bertujuan apa sajakah gerakan senam lantai diciptakan.2. Sebutkan dan jelaskan 3 unsur yang terkandung dalam senam lantai (tumbling, kalistenik, dan akrobatik).


Mohon dijawab dgn benar!!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Senam lantai adalah latihan senam yang dilakukan pada matras.

Senam lantai adalah salah satu cabang dari olahraga senam. Secara umum, olahraga ini bertujuan untuk meningkatkan daya tahan tubuh, kekuatan, kelentukan, kelincahan, serta koordinasi dan kontrol tubuh secara keseluruhan.

2. Tumbling adalah gerakan yang cepat dan eksplosif dan merupakan gerak yang pada umumnya dirangkaikan pada satu garis lurus.

Akrobatik biasa diartikan sebagai keterampilan uang pada umumnya menonjolkan flesibilitas gerak dan balansing (keseimbangan) dengan gerakan yang agak lambat. Contoh chestroll, walkover backover

kalestenik diartikan sebagai kegiatan memperindah tubuh melalui latihan kekuatan. Maksudnya adalah suatu latihan tubuh (baik memakai alat maupun tanpa alat) untuk meningkatkan keindahan tubuh.

Penjelasan :

semoga membantu

maaf kalo salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ksmadialbukhuri dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 07 May 23