Ibu Mona memiliki 80 ekor ayam, 56 ekor merpati dan

Berikut ini adalah pertanyaan dari zxerksi pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Ibu Mona memiliki 80 ekor ayam, 56 ekor merpati dan 48 ekor bebek. Ia ingin membagi hewan-hewannya dalam beberapa kandang sama banyak. Berapa banyak kandang terbanyak yang mungkin dibuat oleh Ibu Mona?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Proses perhitungan dapat dilakukan dengan menggunakan konsep faktor persekutuan terbesar (FPB). Sehingga, jumlah kandang terbanyak yang mungkin dibuat adalah 8 kandang.

Penjelasan dengan langkah-langkah

Untuk mencari jumlah kandang terbanyak, maka yang perlu dilakukan adalah mencari faktor-faktor prima dari angka-angka tersebut. Faktor prima faktor-faktor suatu bilangan yang merupakan bilangan prima. Setelah menemukan faktor prima tiap bilangan, langkah selanjutnya adalah mencari faktor persekutuan terbesar (FPB) dari ketiga bilangan tersebut. FPB adalah bilangan bulat positif terbesar yang dapat membagi habis kedua bilangan itu. Berikut merupakan langkah-langkah pengerjaan soal.

Diketahui

  • Faktor dari 80 = 2^{5} × 5
  • Faktor dari 56 = 2^{3} × 7
  • Faktor dari 48 = 2^{4} × 3

Ditanya

Faktor persekutuan tersebesar

Jawaban

Untuk mengetahui nilai FPB, hal yang perlu dilakukan adalah memilih dan mengalikan bilangan prima yang sama dengan pangkat terendah dari tiap bilangan. Sehingga didapatkan nilai FPB adalah 2^{3} = 8.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut tentang materi FPB pada yomemimo.com/tugas/4122861

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ9

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sidhiyoga dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 06 Nov 22