tolong bantu jawab yg bisatent. jarak titikA (2,6) ke garis

Berikut ini adalah pertanyaan dari nadirap946 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tolong bantu jawab yg bisa

tent. jarak titik
A (2,6) ke garis x-2y+6=0​​​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawab:

⅘ √5

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Gambar garis x - 2y + 6 = 0

\begin{array}{|c|c|}\cline{1-2}x & y\\\cline{1-2}0 & 3\\\cline{1-2}-6 & 0\\\cline{1-2}\end{array}

Garis melalui titik (0, 3) dan (-6, 0). Hubungkan kedua titik dan perpanjang.

Cari jarak titik A(2, 6) ke garis x - 2y + 6 = 0

Tarik garis sejajar sumbu X dari titik A ke garis x - 2y + 6 = 0 sehingga terbentuk segitiga siku-siku ABC seperti di gambar lalu cari koordinat titik C

Persamaan garis AB adalah y = 6

x - 2(6) + 6 = 0 → x = 6

Titik C(6, 6) dan jarak titik A ke C adalah 4 satuan

Gradien garis dirumuskan m = tan θ sehingga

x - 2y + 6 = 0 → m = tan θ = ½

θ pada ∆ ABC merupakan sudut bersebrangan dalam sehingga sama dengan sudut kemiringan garis x - 2y + 6 = 0.

Jika tan θ = ½ maka sin θ = 1/√5. Oleh karena itu

\begin{aligned}\sin\theta&\:=\frac{AB}{AC}\\\frac{1}{\sqrt{5}}\:&=\frac{r}{4}\\r\:&=\frac{4}{\sqrt{5}}\\\:&=\frac{4}{5}\sqrt{5}\end{aligned}

Jawab:⅘ √5Penjelasan dengan langkah-langkah:Gambar garis x - 2y + 6 = 0[tex]\begin{array}{|c|c|}\cline{1-2}x & y\\\cline{1-2}0 & 3\\\cline{1-2}-6 & 0\\\cline{1-2}\end{array}[/tex]Garis melalui titik (0, 3) dan (-6, 0). Hubungkan kedua titik dan perpanjang.Cari jarak titik A(2, 6) ke garis x - 2y + 6 = 0Tarik garis sejajar sumbu X dari titik A ke garis x - 2y + 6 = 0 sehingga terbentuk segitiga siku-siku ABC seperti di gambar lalu cari koordinat titik CPersamaan garis AB adalah y = 6x - 2(6) + 6 = 0 → x = 6Titik C(6, 6) dan jarak titik A ke C adalah 4 satuanGradien garis dirumuskan m = tan θ sehinggax - 2y + 6 = 0 → m = tan θ = ½θ pada ∆ ABC merupakan sudut bersebrangan dalam sehingga sama dengan sudut kemiringan garis x - 2y + 6 = 0.Jika tan θ = ½ maka sin θ = 1/√5. Oleh karena itu[tex]\begin{aligned}\sin\theta&\:=\frac{AB}{AC}\\\frac{1}{\sqrt{5}}\:&=\frac{r}{4}\\r\:&=\frac{4}{\sqrt{5}}\\\:&=\frac{4}{5}\sqrt{5}\end{aligned}[/tex]

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh peesbedrf dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 10 Jul 23