Akar-akar persamaan kuadrat x²+3x −5=0 adalah x₁ dan x₂. nilai

Berikut ini adalah pertanyaan dari burhanvirgo3011 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Akar-akar persamaan kuadrat x²+3x −5=0 adalah x₁ dan x₂. nilai dari x₁ ² + x₂ ² adalah?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Gunakan Jawaban Dengan Jujur dan Bijak

Jawaban:

19

Penjelasan Singkat:

x² + 3x − 5= 0

a² + bx + c = 0

x₁ + x₂ = -b/a = -3/1 = -3

(x₁)(x₂) = c/a = -5/1 = -5

x₁ ² + x₂ ² =

= ( x₁ + x₂ )² - 2(x₁)(x₂)

= (-3)² - 2(-5)

= 9 + 10 = 19

Penjelasan Detail:

1) Pada soal karna yang ditanya adalah nilai akar-akar kita dapat menggunakan rumus sebagai berikut ( Pangkat tertinggi 2)

x₁ + x₂ = -b/a

(x₁)(x₂) = c/a

2) lalu untuk mengisi a,b,c maka gunakan persamaan ini

a² + bx + c = 0

3) ubah a,b,c sesuai dengan persamaan yang ditanya

x² + 3x − 5= 0

a² + bx + c = 0

x₁ + x₂ = -b/a = -3/1 = -3

(x₁)(x₂) = c/a = -5/1 = -5

3) karena ini tanya adalah x₁ ² + x₂ ² maka ada satu konsep lagi harus kita pahami seperti yang kita tahu bahwa :

( x₁ + x₂ )² = x₁ ² + x₂ ² + 2(x₁)(x₂)

maka

x₁ ² + x₂ ² = ( x₁ + x₂ )² - 2(x₁)(x₂)

4) masukkan nilai yang sudah diketahui kebersamaan yang kita buat

= ( x₁ + x₂ )² - 2(x₁)(x₂)

= (-3)² - 2(-5)

= 9 + 10 = 19

___________________________

Rincian Jawaban:

Mata Pelajaran: Matematika

Materi: akar persamaan kuadrat

Kelas: 10

Maaf jika salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh faisJkurma dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 04 Jul 23