Sebutkan syarat dan rukun salat Jamak dan qasar​

Berikut ini adalah pertanyaan dari rizky234000r11 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar

Sebutkan syarat dan rukun salat Jamak dan qasar​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Syarat Salat Jamak dan Qashar

Niat, bacaan niat sesuai dengan pengerjaannya.

Muwalah atau bersegera. Diantara kedua salat yang digabung atau jamak, harus langsung dilanjut. Tidak ada pemisah untuk melakukan salat sunnah.

Masih berstatus sebagai musafir atau masih dalam perjalanan jauh, belum sampai tujuan. Missal, ketika sedang takbiratul ihram sampai salat yang kedua, masih dalam waktu syarat sahnya salat menjamak.

Tertib. Lakukan urutan salat sesuai aturannya, seperti yang telah dijelaskan sebelumnya. Contoh : jika salat jamak taqdim qashar, maka mengerjakan Maghrib 3 rakaat dulu baru 2 rakaat Isya.

rukun salat jamak dan qasar

Dalam perjalanan minimal 89 km.

Bukan dalam perjalanan maksiat

Sudah niat untuk men-jama' dan meng-qashar shalat.

Sudah tahu shalat yang dapat di jama' dan di qashar.

Penjelasan:

  • maaf kalau salah
  • jadikan jawaban terbaik ya
  • semoga bermanfaat

Jawaban:Syarat Salat Jamak dan QasharNiat, bacaan niat sesuai dengan pengerjaannya.Muwalah atau bersegera. Diantara kedua salat yang digabung atau jamak, harus langsung dilanjut. Tidak ada pemisah untuk melakukan salat sunnah.Masih berstatus sebagai musafir atau masih dalam perjalanan jauh, belum sampai tujuan. Missal, ketika sedang takbiratul ihram sampai salat yang kedua, masih dalam waktu syarat sahnya salat menjamak.Tertib. Lakukan urutan salat sesuai aturannya, seperti yang telah dijelaskan sebelumnya. Contoh : jika salat jamak taqdim qashar, maka mengerjakan Maghrib 3 rakaat dulu baru 2 rakaat Isya.rukun salat jamak dan qasarDalam perjalanan minimal 89 km.Bukan dalam perjalanan maksiatSudah niat untuk men-jama' dan meng-qashar shalat.Sudah tahu shalat yang dapat di jama' dan di qashar.Penjelasan:maaf kalau salah jadikan jawaban terbaik yasemoga bermanfaat

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh umlehah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 07 Jun 23