Bagaimanakh kehidupan ekonomi makasar saat di perinth sultan hasanudin

Berikut ini adalah pertanyaan dari Muizu8355 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Bagaimanakh kehidupan ekonomi makasar saat di perinth sultan hasanudin

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pada masa pemerintahan Sultan Hasanuddin, Makassar sampai masa kejayaan. Makassar berhasil menguasai nyaris seluruh wilayah Sulawesi Selatan dan memperluas kekuasaannya hingga ke Nusa Tenggara (Sumbawa dan Flores).

Kondisi ekonomi

Kerajaan Makassar merupakan Kerajaan maritim yang berkembang sebagai pusat perdagangan di Indonesia bagian Timur. Hal ini ditunjukkan oleh beberapa faktor seperti, letak yang strategis dan memiliki pelabuhan yang baik. Sebagai pusat perdagangan, Makassar berkembang sebagai pelabuhan internasional dan banyak disinggahi oleh pedagang asing dari Portugis, Inggris, Denmark, dan sebagainya. Sistem pelayaran dan perdagangan di Makassar diatur berdasarkan hukum niaga pada kitab Ade Allopiloping Bicaranna Pabbahi’e oleh Amanna Gappa. Dengan adanya hukum tersebut, perdagangan di Makassar menjadi teratur dan berkembang pesat.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh shivamira185 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 10 Aug 23