1. Perhatikan teks eksplanasi berikut! Rangkaian listrik tertutup adalah rangkaian

Berikut ini adalah pertanyaan dari sipaa222 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Perhatikan teks eksplanasi berikut! Rangkaian listrik tertutup adalah rangkaian listrik yang seluruh komponennya sudah terhubung. Rangkaian listrik dapat terjadi jika konduktor sudah terhubung dengan seluruh komponen. Rangkaian listrik juga dapat terjadi jika terjadi dalam keadaan tertutup. Akibatnya, arus listrik dapat mengalir sehingga alat listrik akan menyala. Makna pokok teks eksplanasi tersebut adalah ....A. Rangkaian listrik yang digunakan di rumah
b. penggunaan rangkaian listrik tertutup C. manfaat rangkaian penutupan
D. proses kerja rangkaian listrik tertutup

2.Perhatikan teks eksplanasi berikut untuk menjawab nomor 19 dan 20!

Dalam kehidupan sehari-hari, ada bermacam-macam barang yang kita gunakan untuk

berbagai keperluan. sebagian masyarakat Indonesia menggunakan barang-barang

produksi luar negeri dengan berbagai merk. Terutama, masyarakat yang tinggal di kota

besar dan golongan kelas atas. Padahal banyak produk-produk dalam negeri yang

memiliki kualitas sama dengan produk luar negeri. Bahkan, kualitas beberapa produk

dalam negri jauh lebih baik dan memiliki harga yang sangat-sangat murah daripada

barang sejenis produksi luar negri.
Informasi penting yang tidak sesuai dengan paragraf pada teks eksplanasi tersebut adalah

.... *

A. masyarakat Indonesia mencintai produk dalam negeri

B. kualitas barang luar negeri sama dengan barang dalam negeri

C. barang dalam negeri lebih murah dari barang luar negeri

D. masyarakat Indonesia menggunakan barang-barang produksi luar negri

Tolong bantu di jawabb kakkk

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Jawaban nomor 1 yang D

Jawaban nomor 2 yang C

Penjelasan:

Maaf kalo salah ╥﹏╥

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh OktaviaSimorangkir dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 06 Mar 23