Translasi yang menggerakkan bangun datar abcd menjadi bangun datar klmn

Berikut ini adalah pertanyaan dari ferdinand3237 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Translasi yang menggerakkan bangun datar abcd menjadi bangun datar klmn adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Translasi adalah transformasi yang memindahkan semua titik pada bidang dengan jarak yang sama dan arah yang sama.

pembahasan:

Pada gambar tersebut, ada bangun datar yang berpindah dari bangun hijau menuju bangun berwarna merah.

Perpindahan tersebut disebut translasi, karena tidak ada perputaran posisi bangun datar namun hanya pergeseran saja.

Untuk menghitung bilangan pasangan translasi yang bekerja pada bangun tersebut, kita bisa ambil salah satu titik koordinat dari bangun tersebut dan mengurangkannya dengan titik koordinat bangun yang sama pada warna hijau.

Misalnya kita akan menghitung dengan mengurangi koordinat titik ujung bangun berwarna merah dengan titik ujung bangun berwarna hijau.

koordinat titik ujung bangun berwarna merah = (2, 3)

koordinat titik ujung bangun berwarna hijau = (-3, 1)

Maka translasi yang terjadi adalah (2 - (-3), 3 - 1) = (5, 2)

Sehingga translasi yang terjadi pada bangun hijau adalah 5 poin ke kanan dan 2 poin ke atas sehingga menjadi seperti bangun yang berwarna merah.

kesimpulan:

Translasi yang terjadi adalah (2 - (-3), 3 - 1) = (5, 2)

bangun berwarna hijau digeser 5 poin ke kanan dan 2 poin ke atas sehingga menjadi seperti bangun yang berwarna merah.

Penjelasan:

SEMOGA MEMBANTU YA

JADIKAN JAWABAN TERCERDAS YAA

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Eccawwrr dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 05 Mar 23