Budi ingin membuat kerangka kubus dengan tiap rusuknya iakah 15cm.

Berikut ini adalah pertanyaan dari tiankununtukword19 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Budi ingin membuat kerangka kubus dengan tiap rusuknya iakah 15cm. Dan budi mempunyai kawat sepanjang 4 meter. Tentukan :;A Berapa banyak kerangka kubus terbuat
B Berapa panjang kawat yang tersisa

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A 2 kerangka

B 40cm / 0,4 m

Penjelasan dengan langkah-langkah:

A : jika kawat nya 4 meter maka 400cm panjang nya dan jika rusuknya 15cm maka di kali kan 12 karena rusuk kubus ada 12 maka bisa dituliskan menjadi :

15cm × 12

180cm

nahh 180cm tuhh 1 kerangka kubus kawat nya 400cm berarti

 \frac{400}{180}

berarti 400cm itu dapat membuat 2 kerangka kubus jika rusuk nya 15cm

nahh 180×2 itu adalah 360 berarti kawat yang digunakan ialah 360cm untuk membuat 2 kerangka kubus

B : itu kan kawat yang digunakan 360cm nahh awalnya itu 400cm berarti 400cm-360cm=40cm atau jika ditanyakan meter di bagi 100 yaitu 0,4m

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh tjoayuliana6 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 19 Jun 23