Jelaskan apa yg di maksud dengan stabilitas penyeragaman

Berikut ini adalah pertanyaan dari miftahfadel5401 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan apa yg di maksud dengan stabilitas penyeragaman

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Stabilisasi Penyeragaman

Depolitisasi parpol dan ormas juga dilakukan oleh pemerintahan Orde Baru melalui cara penyeragaman ideologis melalui ideologi Pancasila. Dengan alasan Pancasila telah menjadi konsensus nasional, keseragaman dalam pemahaman Pancasila perlu disosialisasikan. Gagasan ini disampaikan oleh Presiden Soeharto pada acara hari Ulang Tahun ke-25 Universitas Gajah Mada di Yogyakarta 19 Desember.kemudian dalam pidatonya menjelang pembukaan Kongres Nasional Pramuka pada 12 agustus 1976, di Jakarta, Presiden Soeharto menyerukan kepada seluruh rakyat agar berikrar pada diri sendiri mewujudkan Pancasila dan mengajukan Eka Prasetya bagi ikrar tersebut.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh melyadiana29 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 19 May 23