5. Tentukan luas daerah yang diwarnai berikut! a. b. 24

Berikut ini adalah pertanyaan dari SwtstyDevy pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

5. Tentukan luas daerah yang diwarnai berikut! a. b. 24 cm 18 cm 28 cm 42 cm C. d. 35 cm 10 cm aj f. 28 cm 56 cm 28 cm 28 cm 28 cm​
5. Tentukan luas daerah yang diwarnai berikut! a. b. 24 cm 18 cm 28 cm 42 cm C. d. 35 cm 10 cm aj f. 28 cm 56 cm 28 cm 28 cm 28 cm​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A) pertama hitung luas daerah persegi panjang dulu→p×l=24×28=672cm²

setelah itu hitung luas 1/2 lingkaran →1/2πr²=1/2×22/7×28²=1232cm²

setelah itu jumlahkan→672+1232=1904cm²

B) pertama hitung luas persegi panjang→18×42=756cm²

setelah itu hitung luas segitiga→1/2×a×t=1/2×42÷2×18=189cm²

karena ada dua segitiga maka dikali dua→189×2=378cm²

setelah itu dikurangkan→756-378=378cm²

setelah itu hitung luas 1/2 lingkaran→1/2πr²=1/2×22/7×42²=2772cm²

setelah itu dijumlahkan→378+2772=3150cm²

C) pertama hitung luas persegi→s×s=35×35=1225²

setelah itu hitung luas 1/4 lingkaran→1/4πr²=1/4×22/7×35²=962, 5cm²

setelah itu jumlahkan=1225+962,5=2187, 5cm²

D) pertama hitung luas segitiga→1/2×a×t=1/2×10×10=50cm²

setelah itu hitung luas persegi→s×s=10×10=100cm²

setelah itu hitung luas 3/4 lingkaran→πr²=3/4×3, 14×10²=235, 5cm²

setelah itu di jumlahkan→50+100+235, 5=385, 5cm²

E) pertama hitung luas lingkaran besar→πr^=22/7×56²=9856cm²

setelah itu luas lingkaran kecil→πr^=22/7×28²=2464cm²

setelah itu di dikurangkan=9856-2464=7392cm²

F) pertama hitung luas 1/2 lingkaran besar→1/2×πr²=1/2×22/7×(28+28+28)²=11088cm²

setelah itu hitung 1/2 lingkaran kecil→1/2πr²=1/2×22/7×28²=1232cm²

setelah itu dikurangkan→11088-1232=9856cm²

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh TidakDiketahui135 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 04 Jan 23