Mengapa tidak terjadi pertumpahan darah saat peristiwa Fathu Makkah? Jawab:​

Berikut ini adalah pertanyaan dari deaasifa pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Mengapa tidak terjadi pertumpahan darah saat peristiwa Fathu Makkah? Jawab:​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban: karena nabi memaafkan mereka

Penjelasan:

peristiwa fathul makkah merupakan peristiwa penaklukan kota mekkah yang terjadi kira kira pada tanggal 10 ramadhan 8 H fathul makkah merupakan salah satu bentuk kemenangan umat islam yang berikan terhadap kaum kafir quraisy. pada saat fathul makkah tidak terjadi pertumpahan darah karena nabi memaafkan mereka

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh lAKJSBA214863 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 08 May 23