Berikan contoh kalimat tidak kohesi

Berikut ini adalah pertanyaan dari o9roTYW pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Berikan contoh kalimat tidak kohesi

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Contoh kalimat tidak kohesi adalah:

"Sudah lama tidak bertemu dengan teman saya, pergi ke kantor, ingin makan siang di restoran italian"

Apabila Merasa Terbantu Jangan Lupa Bintang 5 dan Tombol Hati nya ya kakak :D

Penjelasan:

Pada kalimat di atas, topik yang di bahas adalah pertemuan dengan teman, pergi ke kantor dan makan siang di restoran italian seakan-akan tidak memiliki kaitan yang jelas antara satu dengan yang lain. tidak ada kesatuan dari topik yang di bahas.

Kalimat yang lebih kohesi yang dapat dibentuk dari kalimat diatas misalnya : "Sudah lama tidak bertemu dengan teman saya, jadi kami memutuskan untuk pergi ke kantor bersama dan makan siang di restoran italian"

Pada kalimat ini topik yang di bahas adalah pertemuan dengan teman dan pergi ke kantor bersama, dan makan siang di restoran italian yang merupakan aktivitas setelah pertemuan dengan teman.

Apabila Merasa Terbantu Jangan Lupa Bintang 5 dan Tombol Hati nya ya kakak :D

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ganang dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 24 Apr 23