LATIHAN EVALUASI 1. Kegiatan ekonomi yang dilakukan rumah tangga produsen

Berikut ini adalah pertanyaan dari zyadmujaddid pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

LATIHAN EVALUASI 1. Kegiatan ekonomi yang dilakukan rumah tangga produsen adalah .... A. membayar pajak rumah tangga B. memiliki tabungan C. menggunakan faktor produksi untuk berproduksi D. menginvestasikan dana pada lembaga keuangan 2. Berikut ini yang bukan termasuk kedalam pelaku ekonomi yaitu… 3. A. Rumah Tangga Produsen 4. B. Rumah Tangga Distributor 5. C. Rumah Tangga Pemerintah 6. D. Rumah Tangga Luar Negerip 3. Perhatikan faktor-faktor produksi berikut ini: (1) Tenaga Kerja (2) Uang (3) Barang Jadi (4) Tanah Yang termasuk faktor produksi adalah .... A. (1) dan (2) B. (1) dan (3) C. (2) dan (4) D. (3) dan (4) 4. Pelaku ekonomi yang berperan sebagai pengguna produk sekaligus pengatur kegiatan perekonomian adalah…. A. Pemerintah B. Perusahaan C. Masyarakat D. Rumah tangga 5. Di bawah ini peranan rumah tangga produsen dan konsumen ; 1) Menjual faktor-faktor produksi 2) Membeli barang konsumsi 3) Menerima harga barang konsumsi 4) Membeli faktor produksi 5) Membayar harga barang konsumsi 6) Membayar harga barang faktor produksi Yang merupakan peranan rumah tangga konsumen adalah …. A. 1, 3 dan 4 B. 1, 2 dan 5 C. 2, 3 dan 4 D. 2, 4 dan 5 E. 3, 4 dan 5 6. Kegiatan produksi yang ditunjukkan oleh Rumah Tangga Pemerintah adalah A. KAI melayani perjalanan kereta api B. Kantor dinas membutuhkan kertas C. Pemberian upah para PNS D. Bulog mendistrubusikan beras 7. Silahkan jodohkan Tabel Berikut ini Tanah Gaji Modal Sewa Tenaga Kerja Bunga Kewirausahaan Laba 8. Silahkan Ceklis yang merupakan Perusahaan Milik Negara atau BUMN - [ ] PLN - [ ] INDOSAT - [ ] BULOG - [ ] AQUA - [ ] HONDA - [ ] BANK BCA - [ ] PERTAMINA - [ ] PDAM 9. Mengapa indonesia terkenal sebagai negara yang konsumtif ? Jelaskan dalam 2 Paragraf ! 10. Buatlah Arus Lingkar Kegiatan Ekonomi 3 Sektor dengan lengkap!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.A

2.B

3.B

4.C

5.C

6.B

7.Modal,Sewa, tenaga kerja, gaji , laba

8.PLN, Pertamina,

9.

Penyebab perilaku konsumtif pada masyarakat Indonesia disebabkan oleh pemikiran jangka pendek. Masyarakat Indonesia sering membeli sesuatu hanya karena diskon saja. Padahal belum tentu produk yang mereka beli benar-benar mereka butuhkan.

10.Pada arus lingkar kegiatan ekonomi tiga sektor terdapat pelaku ekonomi ketiga yaitu pemerintah yang memilki fungsi utama sebagai pengatur perekonomian. Jadi pada arus lingkar kegiatan ekonomi tiga sektor ada tiga kelompok yang berinteraksi yaitu konsumen, produsen dan pemerintah.

Penjelasan:

maaf klo salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jessicamilla736 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 07 May 23