Mohon bantuan dan penjelasannya kak, dengan serius ya kak hari

Berikut ini adalah pertanyaan dari yaya7961 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Mohon bantuan dan penjelasannya kak, dengan serius ya kak hari ini mau ulangan ga boleh menipu di bulan Ramadhan ​
Mohon bantuan dan penjelasannya kak, dengan serius ya kak hari ini mau ulangan ga boleh menipu di bulan Ramadhan ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Suatu kelompok terdiri atas 10 pria dan 14 wanita. setengah dari pria dan setengah dari wanita berambut keriting.

Jika dipilih 3 orang secara acak,

peluang terpilih ketiganya pria atau berambut keriting adalah:

\boxed{\begin{array}{l}\frac{330}{2024}\end{array}}

Opsi A.

\\

Pembahasan :

Dari n orang dipilih r orang, memakai rumus

Kombinasi.

ₙCᵣ = \frac{n!}{(n-r)!r!}

\\

₂₄C₃ = \frac{24!}{(24-3)!3!}

= 2024

untuk yang lain caranya sama, tinggal input n dan r nya.

\\

Peluang P(k)

P(k) = n(k) ÷ n(s)

n(k) adalah banyaknya kejadian yang diharapkan.

n(s) adalah banyaknya semua kejadian.

\\

Diketahui:

Suatu kelompok terdiri atas 10 pria dan 14 wanita. setengah dari pria dan setengah dari wanita berambut keriting.

Ditanya:

Jika dipilih 3 orang secara acak,

peluang terpilih ketiganya pria atau berambut keriting adalah:?

Dijawab:

Untuk mencari peluang ,

memakai rumus Peluang.

cari n(s) dan n(k) nya.

\\

Total ada 10+14 = 24 orang

dipilih 3 dari 24

n(s) = C = 2024

\\

Terpilih ketiganya pria:

3 dari 10 pria

= ₁₀C₃

\\

setengah dari pria dan setengah dari wanita berambut keriting berarti:

ada 10÷2 = 5 pria

14÷2 = 7 wanita

\\

Yang berambut keriting:

5 pria dan 7 wanita.

Dipilih 3 yang berambut keriting, dari 5 pria dan 7 wanita.

Yang 3 pria sudah terhitung.

2 pria dan 1 wanita=

₅C₂×₇C₁

1 pria dan 2 wanita =

₅C₁×₇C₂

3 wanita=

₇C₃

\\

terpilih ketiganya pria atau berambut keriting;

n(k) = ₁₀C₃ +( ₅C₂×₇C₁ )+ (₅C₁×₇C₂) + ₇C₃

= 120 + 70 + 105 + 35

= 330

\\

P(k) = n(k) ÷ n(s)

= 330 ÷ 2024

=

 \frac{330}{2024}

\\

Jadi peluang terpilih ketiganya pria atau berambut keriting adalah:

\boxed{\begin{array}{l}\frac{330}{2024}\end{array}}

\\

Pelajari lebih lanjut:

Materi tentang Banyak Cara Memilih:

yomemimo.com/tugas/2465837

Materi tentang Peluang Pemilihan 3 siswa terpilih:

yomemimo.com/tugas/7268581

Materi tentang Lebih dari dua kombinasi:

yomemimo.com/tugas/1460221

\\

Detail Jawaban :

Mapel :  Matematika

Kelas :  9

Materi :  Bab 7 - Peluang  

Kata Kunci : Pria, Wanita, Terpilih.

Kode Soal :  2

Kode Kategorisasi : 9.2.7

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh plspls dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 25 Jun 23