Berikut ini adalah pertanyaan dari cndyyarstaa pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
23. Pak Rokhim tinggal bersama istri dan 2 orang anaknya. Pada malam hari raya Idul Fitri istrinya melahirkan putra kembar. Jika harga beras Rp. 10.000,00 per kilogram hitunglah besarnya uang yang harus disiapkan Pak Rokhim untuk membeli beras guna membayar zakat !tolong bantuan ny ya kak soalny bsk mau dikumpulin
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawab:
100.000
Penjelasan dengan langkah-langkah:
anggota keluarga = 4
zakat 2,5 x 4 = 10 kg
harga perkilo = 10.000
bayar = 10 x 10.000 = 100.000
paham ya
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh pantosu dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 04 Mar 23