Suatu pesawat terbang mempunyai kapasitas tempat duduk tidak lebih dari

Berikut ini adalah pertanyaan dari wahyudip4214 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Suatu pesawat terbang mempunyai kapasitas tempat duduk tidak lebih dari 200 penumpang. setiap penumpang kelas bisnis hanya boleh membawa bagasi 50 kg, sedangkan kelas ekonomi 20 kg. pesawat tersebut hanya dapat membawa bagasi 5,5 ton. harga tiket untuk suatu penerbangan domestic tujuan kota a dari bandara soekarno – hatta untuk kelas bisnis adalah rp. 800.000,00/penumpang dan untuk kelas ekonomi rp. 600.000,00/penumpang. tentukan penjualan tiket untuk kelas bisnis dan kelas ekonomi agar hasil penjualan tiket maksimum?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Suatu pesawat terbang mempunyai kapasitas tempat duduk tidak lebih dari 200 penumpang. setiap penumpang kelas bisnis hanya boleh membawa bagasi 50 kg, sedangkan kelas ekonomi 20 kg. pesawat tersebut hanya dapat membawa bagasi 5,5 ton. harga tiket untuk suatu penerbangan domestic tujuan kota a dari bandara soekarno – hatta untuk kelas bisnis adalah rp. 800.000,00/penumpang dan untuk kelas ekonomi rp. 600.000,00/penumpang. Maka penjualan tiket untuk kelas bisnis dan kelas ekonomi agar hasil penjualan tiket maksimum adalah 50 tiket kelas bisnis dan 150 tiket kelas ekokomi.

Penjelasan dengan langkah-langkah

Diketahui :

  • Maksimum tempat duduk tidak lebih dari 200 penumpang
  • Bagasi Bisnis = 50 kg
  • Bagasi Ekonomi = 20 kg
  • Maksimum bagasi 5,5 ton = 5.500 kg
  • Kelas Bisnis = Rp 800.000,00 / penumpang
  • Kelas Ekonomi = Rp 600.000,00 / penumpang

Ditanya :

Penjualan tiket agar pendapatan maksimum?

Jawab :

Buat model persamaannya dengan memisalkan x = bisnis dan y = ekonomi :

 \rm x +y \leqslant 200 ...(1)

 \rm 50x+20y \leqslant 5.500 \rightarrow 5x+2y\leqslant 550 ...(2)

 \rm f(x,y) =Rp~ 800.000,00x +Rp~ 600.000,00y

Kita harus cari titik potong setiap pertidaksamaan untuk membuat gatis pada koordinat kartesius.

 \rm x +y \leqslant 200

Saat x = 0 :  \rm 0 +y = 200 \rightarrow y = 200

Saat y = 0 :  \rm x+0 = 200 \rightarrow x = 200

Titiknya : (0,200) dan (200,0)

 \rm 5x+2y\leqslant 550

Saat x = 0 :  \rm 2y= 550 \rightarrow y = 225

Saat y = 0 :  \rm 5x= 550 \rightarrow x = 110

Titiknya : (0,225) dan (110,0)

Gambarkan pada koordinat kartesius. Cari titik potong antara kedua garis :

 \rm 2x+2y = 400

 \rm 5x+2y = 550

________________________ -

 \rm -3x = -150

 \rm x = 50

Subtitusi x = 50 ke persamaan (2) :

 \rm 5(50)+2y = 550

 \rm 250+2y = 550

 \rm 2y = 300

 \rm y = 150

Maka diperoleh empat titik {(0,0) , (0,200) , (110,0) , (50,150)} yang berada di arsiran kemudian disubtitusi ke dalam fungsi f(x,y) :

 \rm f(0,0) = Rp~800.000,00(0)+ Rp~600.000,00(0) = Rp~0

 \rm f(0,200) = Rp~800.000,00(0)+ Rp~600.000,00(200) = Rp~120.000.000,00

 \rm f(110,0) = Rp~800.000,00(110)+ Rp~600.000,00(0) = Rp~88.000.000,00

 \rm f(50,150) = Rp~800.000,00(50)+ Rp~600.000,00(150) = Rp~130.000.000,00 ...(maks)

Jadi, penjualan tiket akan maksimum jika menjual 50 tiket kelas bisnis dan 150 tiket kelas ekokomi.

Pelajari lebih lanjut :

Materi Pertidaksamaan Dua Variabel yomemimo.com/tugas/31620535

#SolusiBrainlyCommunity

Suatu pesawat terbang mempunyai kapasitas tempat duduk tidak lebih dari 200 penumpang. setiap penumpang kelas bisnis hanya boleh membawa bagasi 50 kg, sedangkan kelas ekonomi 20 kg. pesawat tersebut hanya dapat membawa bagasi 5,5 ton. harga tiket untuk suatu penerbangan domestic tujuan kota a dari bandara soekarno – hatta untuk kelas bisnis adalah rp. 800.000,00/penumpang dan untuk kelas ekonomi rp. 600.000,00/penumpang. Maka penjualan tiket untuk kelas bisnis dan kelas ekonomi agar hasil penjualan tiket maksimum adalah 50 tiket kelas bisnis dan 150 tiket kelas ekokomi.Penjelasan dengan langkah-langkahDiketahui :Maksimum tempat duduk tidak lebih dari 200 penumpangBagasi Bisnis = 50 kgBagasi Ekonomi = 20 kgMaksimum bagasi 5,5 ton = 5.500 kgKelas Bisnis = Rp 800.000,00 / penumpangKelas Ekonomi = Rp 600.000,00 / penumpangDitanya :Penjualan tiket agar pendapatan maksimum?Jawab :Buat model persamaannya dengan memisalkan x = bisnis dan y = ekonomi :[tex] \rm x +y \leqslant 200[/tex] ...(1)[tex] \rm 50x+20y \leqslant 5.500 \rightarrow 5x+2y\leqslant 550[/tex] ...(2)[tex] \rm f(x,y) =Rp~ 800.000,00x +Rp~ 600.000,00y[/tex]Kita harus cari titik potong setiap pertidaksamaan untuk membuat gatis pada koordinat kartesius.●[tex] \rm x +y \leqslant 200[/tex]Saat x = 0 : [tex] \rm 0 +y = 200 \rightarrow y = 200[/tex]Saat y = 0 : [tex] \rm x+0 = 200 \rightarrow x = 200[/tex]Titiknya : (0,200) dan (200,0)●[tex] \rm 5x+2y\leqslant 550[/tex]Saat x = 0 : [tex] \rm 2y= 550 \rightarrow y = 225[/tex]Saat y = 0 : [tex] \rm 5x= 550 \rightarrow x = 110[/tex]Titiknya : (0,225) dan (110,0)Gambarkan pada koordinat kartesius. Cari titik potong antara kedua garis : [tex] \rm 2x+2y = 400[/tex][tex] \rm 5x+2y = 550[/tex]________________________ -[tex] \rm -3x = -150[/tex][tex] \rm x = 50[/tex]Subtitusi x = 50 ke persamaan (2) :[tex] \rm 5(50)+2y = 550[/tex][tex] \rm 250+2y = 550[/tex][tex] \rm 2y = 300[/tex][tex] \rm y = 150[/tex]Maka diperoleh empat titik {(0,0) , (0,200) , (110,0) , (50,150)} yang berada di arsiran kemudian disubtitusi ke dalam fungsi f(x,y) :[tex] \rm f(0,0) = Rp~800.000,00(0)+ Rp~600.000,00(0) = Rp~0[/tex][tex] \rm f(0,200) = Rp~800.000,00(0)+ Rp~600.000,00(200) = Rp~120.000.000,00[/tex][tex] \rm f(110,0) = Rp~800.000,00(110)+ Rp~600.000,00(0) = Rp~88.000.000,00[/tex][tex] \rm f(50,150) = Rp~800.000,00(50)+ Rp~600.000,00(150) = Rp~130.000.000,00[/tex] ...(maks)Jadi, penjualan tiket akan maksimum jika menjual 50 tiket kelas bisnis dan 150 tiket kelas ekokomi.Pelajari lebih lanjut :Materi Pertidaksamaan Dua Variabel https://brainly.co.id/tugas/31620535#SolusiBrainlyCommunity

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh KevinWinardi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 16 Jul 23