sebutkan pertimbangan pertimbangan yang di perlukan dalam menyusun suatu distribusi

Berikut ini adalah pertanyaan dari rocojames2000 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebutkan pertimbangan pertimbangan yang di perlukan dalam menyusun suatu distribusi frekuensi​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

1. Menentukan jangkauan (range) dari data. Jangkauan = data terbesar - data terkecil.

2. Menentukan banyaknya kelas (k). Banyaknya kelas ditentukan dengan rumus sturgess K = 1 + 3.3 log n; k (Keterangan: k = banyaknya kelas, n = banyaknya data)

3. Menentukan panjang interval kelas. Panjang interval kelas (i) = Jumlah Kelas (k)/ Jangkauan (R)

4. Menentukan batas bawah kelas pertama. Tepi bawah kelas pertama biasanya dipilih dari data terkecil atau data yang berasal dari pelebaran jangkauan (data yang lebih kecil dari data data terkecil) dan selisihnya harus kurang dari panjang interval kelasnya.

5. Menuliskan frekuensi kelas didalam kolom turus atau tally (sistem turus) sesuai banyaknya data.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nicholaspratama890 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 06 Dec 22