Mengapa menaikkan suku bunga dapat menekan inflasi

Berikut ini adalah pertanyaan dari Rajuwa2663 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Mengapa menaikkan suku bunga dapat menekan inflasi

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

ketika suku bunga naik, permintaan terhadap pinjaman menurun, karena masyarakat lebih memilih untuk menabung sebab tingkat pengembalian dari tabungan lebih tinggi. Hal ini secara lebih lanjut akan berimbas pada lebih sedikitnya jumlah uang yang dibelanjakan, sehingga berakibat pada melambatnya perekonomian dan inflasi menurun

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ferrariazziza09 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 26 Oct 22