sosiologi dapat digolongkan sebagai ilmu murni sekaligus ilmu terapan hal

Berikut ini adalah pertanyaan dari QueenV871 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sosiologi dapat digolongkan sebagai ilmu murni sekaligus ilmu terapan hal ini tergolong

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Sosiologi dapat digolongkan sebagai ilmu murni sekaligus ilmu terapan hal ini tergolong kedalam hakikat sosiologi. Hakikat sosiologi sebagai ilmu murni ialah sosiologi yang berusaha mencari pengetahuan mengenai suatu fenomena yang terjadi dalam kehidupan masyarakat. Sedangkan sosiologi sebagai ilmu terapan ialah cara pandang sosiologi yang dapat membantu memecahkan berbagai permasalahan yang terjadi di masyarakat.

Pembahasan:

Sosiologimuncul dilatarbelakangi oleh adanya gejolak sosial setelah adanyarevolusi industridanrevolusi Perancis. Akibat adanya revolusi tersebut kondisi sosial ekonomi dan politik masyarakat mengalami perubahan yang cukup pesat. Efek dari kedua peristiwa revolusi tersebut muncul urbanisasi, eksploitasi tenaga kerja, eksploitasi anak, demokratisasi dan peristiwa-peristiwa lain. Karena perubahan kondisi yang sangat besar tersebut maka ilmu-ilmu yang hadir sebelumnya tidak lagi dapat menjawab permasalahan-permasalahan yang hadir di tengah masyarakat. Untuk menjawab permasalahan tersebut lakukanlah sebuah metode ilmiah (layaknya dalam ilmu alam) untuk memecahkan permasalahan manusia sebagai makhluk sosial. Dari adanya percobaan tersebut muncullah sosiologi sebagai sebuah ilmu pengetahuan.

Adanya dinamika oleh kelompok sosial di Perancis, Auguste Comte yang kita kenal sebagaiBapak Sosiologipada saat itu memiliki kekhawatiran atas kekacauan di Perancis. Auguste Comte lalu menyusun instrumen penelitian sosial tentang masyarakat dan dijadikan sebagai sebuah ilmu yang berdiri sendiri yaitu sosiologi.

Pelajari Lebih Lanjut

Pelajari lebih lanjut materi tentang sejarah sosiologi yomemimo.com/tugas/12280814

#BelajarBersamaBrainly #SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 19 Dec 22