puisi trigonometri tentang sudut sudut istimewa​

Berikut ini adalah pertanyaan dari nazira9a pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Puisi trigonometri tentang sudut sudut istimewa​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Trigonometri.....

Cabang Matematika yang penuh dengan identitas....

Ketika segitiga siku siku terpampang di papan

Hitungan panjang dan sudut mulai melekat

Sin Cos Tan mulai bertebaran dalam hitungan

Melahirkan sudut istimewa searah jarum jam

Hingga melahirkannya aneka identitas paten, yang dipelajari di penjuru umat

Ada identitas kebalikan,

Ada identitas phitagoras,

Ada Identitas sudut ganda,

Ada Identitas setengah sudut

Ada identitas jumlah dan selisih sudut,

Semua identitas itu menjadi pedoman relasi perhitungan.

Mencakup beberapa variabel dalam fungsi trigonometri yang susah

Sehingga menyelesaikan permasalahan soal tentang segitiga

Memang trigonometri dianggap rumit oleh sebagian besar umat

Namun manfaatnya dalam kehidupan, tak terhingga tiada tara

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AlfianRosyadi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 07 May 23