Berikut ini adalah pertanyaan dari uswatipbg pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
rumus keliling lingkaran:
π×d(karena 10 bukan kelipatan 7 jadi kita pakai π=3,14)
oke kita lanjut ke soalnya
Dik: diameter=10cm
Dit: keliling lingkaran?
Jawab: karena disini bentuknya setengah lingkaran jadi kita masukan ½ nya ya disini jadi rumusnya berubah
kenapa bisa 15.7?,karena 3,14 dikali 10 kan 31,4 lalu dibagi ½ makanya menjadi 15,7
atau dengan cara 10 bisa dibagi 2 terlebih dulu
jadi sisa 1×3.14×5= 15.7
Semoga paham ya ^^
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh delfikaaulia dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 06 Dec 22