Tuliskan contoh peristiwa yang menunjukkan bahwa gaya dapat mengubah kecepatan

Berikut ini adalah pertanyaan dari khoiriyahadilah12 pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Dasar

Tuliskan contoh peristiwa yang menunjukkan bahwa gaya dapat mengubah kecepatan gerak benda!(jangan lupa di kasih nomer nya)

1.
2.
DST..​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Mobil akan melaju lebih kencang ketika pedal gas diinjak semakin dalam.

2. Sepeda melaju semakin kencang setelah dikayuh lebih kuat.

3. Kelereng yang disentil akan lebih cepat menggelinding nya

Penjelasan:

semoga membantu dan jika membantu tolong dijadikan jawaban terbaik !

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hyefw dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 24 Apr 23