7. Satu pasukan parade drumband yang berjumlah 81 orang

Berikut ini adalah pertanyaan dari agilmus7 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

7. Satu pasukan parade drumband yang berjumlah 81 orang membentuk formasi barisan. Paling depan 1 orang, kemudian di belakangnya bertambah 2 orang, dan seterusnya bertambah 2 orang lagi secara tetap. Perhatikan pernyataan berikut.(i) Banyak barisan ada 9 baris.
(ii) Baris ke-5 ada 11 orang.
(iii) Baris ke-7 ada 15 orang.
(iv) Baris terakhir ada 17 orang. Pernyataan yang benar adalah ....
A. (i) dan (iii)
B. (i) dan (iv)
C. (ii) dan (iv)
D. (ii) dan (iii)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

B. (i) dan (iv)

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Barisan tersebut membentuk deretan aritmatika

1,3,5,7,9,11,13,15,17 ← penuh dengan 81 orang

maka pernyataan yang benar adalah

(i) Banyak barisan ada 9 baris (benar)

(ii) Baris ke-5 ada 11 orang. (salah)

(iii) Baris ke-7 ada 15 orang. (salah)

(iv) Baris terakhir ada 17 orang (benar)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh CLA1R0 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 10 Apr 23