Jelaskan perbedaan tentang busur dengan keliling lingkaran​

Berikut ini adalah pertanyaan dari anderasoalexa pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

Jelaskan perbedaan tentang busur dengan keliling lingkaran​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Busur lingkaran adalah setiap bagian dari keliling lingkaran. Busur lingkaran dapat terbentuk dari bagian luar juring maupun tembereng lingkaran. Busur lingkaran juga dapat didefinisikan sebagai garis lengkung tempat bertemunya dua garis jari-jari yang membentuk juring lingkaran. Sedangkan, keliling lingkaran adalah panjang yang mengelilingi lingkaran tersebut. Artinya, keliling lingkaran adalah panjang lingkaran jika lingkaran tersebut dibuka dan diluruskan dalam bentuk ruas garis. Karena lingkaran memiliki sisi berbentuk cakram, keliling perimeternya menjadi persoalan khusus.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Adney dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 27 Nov 22