Berikut ini adalah pertanyaan dari pieresandi pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
QUIZ .... (Level 2)Diberikan persegi ABCD. Titik P terletak pada diagonal AC , dengan panjang AP = √2 cm, BP = 2 cm dan CP = √6 cm.
Jarak terdekat titik P dengan ruas BC adalah ?. . . . . cm.
A. √6
B. 2
C. √3
D. √2
E. 1
Pastikan Jwban anda telah teliti dan Benar , Lanjut ke Quiz Level 3 ..
∈disi Belajar Bersama .....
Jarak terdekat titik P dengan ruas BC adalah ?. . . . . cm.
A. √6
B. 2
C. √3
D. √2
E. 1
Pastikan Jwban anda telah teliti dan Benar , Lanjut ke Quiz Level 3 ..
∈disi Belajar Bersama .....
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Trigonometri
Aturan Sinus
Dari soal sebelumnya diperoleh ABP = 30° , sehingga
PBC = 60°
Maka
PO/Sin 60° = PB/Sin 90°
PO = Sin 60° × 2/Sin 90°
PO = ½√3 × 2/1
PO = ½.2√3
PO = √3 cm ( C ) ✓
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh CLA1R0 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 28 Jun 23