Kak tolong bantu jawab cepat , minggu depan mau dikunpulkan

Berikut ini adalah pertanyaan dari arfancsm7 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Kak tolong bantu jawab cepat , minggu depan mau dikunpulkan terimakasih
Kak tolong bantu jawab cepat , minggu depan mau dikunpulkan terimakasih

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Penjelasan:

6. Di bawah ini yang merupakan ancaman di bidang non militer yang berdampak bagi bangsa Indonesia sebagai dampak globalisasi adalah …

A. Agresi militer dan invasi militer oleh negara lain

B. pelanggaran batas wilayah negara oleh negara tetangga

C. pemberontakan bersenjata oleh kelompok sparatis terorganisir

D. sabotase, spionase, aksi teror bersenjata oleh pasukan negara lain

E. perang dagang antar negara yang berdampak pada ekonomi nasional

Jawaban: E

Pembahasan:

ancaman dibidang non militer yang berdampak nbagi bangsa Indonesia sebagai

dampak globalisasi adalah perang dagang antar negara yang berdampak pada

ekonomi nasional

7. Posisi negara Indonesia dimana dilewati garis khatulistiwa, diapit oleh dua benua dan dua samudera, jika ditinjau dari aspek demokrasi, dimana demokrasi Pancasila berada diantara …

A. kebuadayaan timur di utara dan kebudayaan barat di selatan

B. sistem ekonomi sosialis di utara dan sistem ekonomi kapitalis di selatan

C. daerah berpenduduk padat di utara dan daerah berpenduduk jarang di selatan.

D. demokrasi rakyat di utara (Asia daratan bagian utara) dan demokrasi liberal di selatan

E. sistem pertahanan continental di utara dan sistem pertahanan maritim di barat, selatan dan timur

Jawaban: D

Pembahasan:

Posisi negara Indonesia dimana dilewati garis khatulistiwa, diapit oleh dua benua dan dua samudera, jika ditinjau dari aspek demokrasi, dimana demokrasi Pancasila

berada diantara emokrasi rakyat di utara (Asia daratan bagian utara) dan demokrasi liberal di selatan

8. Ancaman non-militer pada hakikatnya ancaman yang menggunakan faktor- faktor yang dinilai mempunyai kemampuan yang membahayakan kedaulatan negara, kepribadian bangsa, keutuhan wilayah negara, dan keselamatan segenap bangsa. Salah satu bentuk ancaman tersebut adalah ….

A. infasi dan agresi oleh negara lain

B. embargo udara dan pertahanan

C. illegal fishing oleh negara tetangga

D. penyusupan intelegen ke negara lain

E. koalisi untuk menyerang negara lain

Jawaban: C

Pembahasan:

Ancaman non-militer pada hakikatnya ancaman yang menggunakan faktor- faktor

yang dinilai mempunyai kemampuan yang membahayakan kedaulatan negara,

kepribadian bangsa, keutuhan wilayah negara, dan keselamatan segenap bangsa.

Salah satu bentuk ancaman tersebut adalah illegal fishing oleh negara tetangga

9. Keberagaman yang ada pada masyarakat Kita merupakan potensi yang terbukti dapat menjadi perekat bagi bangsa Indonesia. Keberagaman yang tidak dikelola dengan baik menimbulkan ancaman bangi bangsa Indonesia. Salah bentuk ancaman masyarakat yang akan berdampak bagi persatuan dan kesatuan adalah ….

A. berkembangnya berita bohong atau hoax disekitar Kita

B. penagkapan bandar narkoba yang merusak generasi muda

C. rencana infasi bangsa asing yang membuat cemas masyarakat

D. penangkapan oknum koruptor yang telah merugikan keuangan negara

E. ditemukannya vaksin anti virus yang akan menghapuskan sebuah Pandemi

Jawaban: A

Pembahasan:

Keberagaman yang ada pada masyarakat Kita merupakan potensi yang terbukti

dapat menjadi perekat bagi bangsa Indonesia. Keberagaman yang tidak dikelola

dengan baik menimbulkan ancaman bangi bangsa Indonesia. Salah bentuk

ancaman masyarakat yang akan berdampak bagi persatuan dan kesatuan adalah

berkembangnya berita bohong atau hoax disekitar Kita

10. Pentingnya kita mewaspadai adanya ancaman disekitar lingkungan masyarakat adalah dalam rangka ….

A. menumbuhkan rasa peduli dimasyarakat demi tercapainya kepuasan diri

B. mencapai tujuan nasiobnal yang diamanatkan dalam UUD NRI Tahun 1945

C. menjaga persatuan dan keutuhan serta keharmonisan yang ada dimasyarakat

D. meningkatkan kesadaran warga negara dalam membantu program pemerintah

E. menunjukan bahwa kita adalah generasi muda yang handal dan patut dibanggakan

Jawaban: C

Pembahasan:

Pentingnya kita mewaspadai adanya ancaman disekitar lingkungan masyarakat

adalah dalam rangka menjaga persatuan dan keutuhan serta keharmonisan yang

ada dimasyarakat

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh cfaro238 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 20 May 23