Berikut ini adalah pertanyaan dari surabaya690 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Berikut beberapa cara untuk menguncifile pekerjaanmu agartidak mudah disalin dan diedit melalui word:
- Buka file dokumen yang Anda kerjakan melalui Word.
- Pilih menu home 'Review' pada Word.
- Pilih icon 'Restrict Editing'.
- Klik Ceklis pada icon 'Editing Restrictions'.
- Klik 'Yes, Star Enforcing Protection'.
- Muncul icon password dan masukkan password yang Anda buat.
- Tulis kembali password yang Anda buat.
- KLik 'OK'.
Setelah melakukan langkah-langkah tersebut, maka file yang Anda kerjakan sudah terkunci. Selamat mencoba.
» PEMBAHASAN
Pada saat mendapatkan tugas yang dikerjakan dengan mengetik melalui word, khususnya bagi pelajar pasti akan ada beberapa orang yang senantiasa meminta jawaban tugas Anda. Namun, sangat disayangkan apabila tugas yang Anda kerjakan sendiri diberikan kepada teman Anda. Padahal Anda yang bekerja keras berpikir dan mencari jawaban. Terkadang, beberapa orang terpaksa memberikan tugasnya karena takut dicap 'Pelit' tidak membantu dengan sesama dalam menghadapi kesulitan. Akan tetapi, apabila jawaban Anda diberikan secara cuma-cuma kepada teman Anda, sama saja Anda membuat Dia tidak berpikir dan menyiakan masa sekolahnya.
• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •
» DETAIL JAWABAN
Kode : -
Kelas : 9 SMP
Kata Kunci : Mengunci file word, kunci tugas di word, Kunci File Word
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Verlies dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 23 Aug 23