pembagian yang menghasilkan angka 6119 adalah?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari b2ncrue pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Pembagian yang menghasilkan angka 6119 adalah?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pembagian yang menghasilkan angka 6119 adalah

  • 12.238/2
  • 18.257/3
  • 24.476/4
  • 30.595/5
  • 36.714/6
  • 42.833/7
  • 48.952/8

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Pembagian merupakan salah satu operasi hitung. Pembagian bisa dikatakan kebalikan dari perkalian. Jadi, untuk mencari pembagian yang menghasilkan angka 6119, kamu dapat mencarinya dengan mengkalikannya dengan suatu angka dan hasilnya tersebut merupakan angka yang dibagikandan dapatmenghasilkan 6119. Contohnya, 6119 dikalikan dengan 2 menghasilkan 12238. Jadi, 12238 jika dibagi 2 akan menghasilkan 6119.

12.238/2 = 6119

18.257/3 = 6119

24.476/4 = 6119

30.595/5 = 6119

36.714/6 = 6119

42.833/7 = 6119

48.952/8 = 6119

dan seterusnya ..

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang Pembagian 1 sampai 10 yomemimo.com/tugas/6379123

#BelajarBersamaBrainly

 

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh firdamardiana25 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 25 May 22