Berikut ini adalah pertanyaan dari nizarwildan04 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Banyak responden yang hanyamempunyai akuntwitter adalah 7 orang. Jawaban A
Hasil tersebut diperoleh dengan menggunakan diagran venn yang terdapat pada lampiran.
Penjelasan dengan langkah-langkah
Diketahui :
Pengguna sosial media (S) = 40 orang
Instagram dan twitter, n(A ∩ B) = 5 orang
Tidak keduanya, n(A ∪ B)' = 9 orang
Banyak responden instagram = 2 × banyak responden twitter.
Ditanya :
Banyak responden yang hanya mempunyai akun twitter.
Jawab :
- Menentukan banyak responden twitter
Misal : banyak twitter = x
2x - 5 + 5 + x - 5 + 9 = 40
3x + 4 = 40
3x = 40 - 4
3x = 36
x = 36/3
x = 12
- Menentukan hanya punya twitter
x - 5 = 12 - 5
= 7
Jadi banyak responden yang hanya mempunyai akun twitter adalah 7 orang.
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang himpunan soal cerita → yomemimo.com/tugas/13505336
#BelajarBersamaBrainly #SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Ridafahmi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 06 Aug 23