Berikut ini adalah pertanyaan dari zailanii4431 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Gradien garis dapat ditentukan dengan mencari turunan pertama dari persamaan. Gradien garis yang menyinggung kurva y = 3x² – 2x + 7 di titik berabsis 1 adalah 4.
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Diketahui : Terdapat persamaan kurva y = 3x² – 2x + 7 dengan absis (X) = 1
Ditanya :
Gradien garis singgung (m)
Jawab :
Sebuah garis dikatakan sebagai garis singgung kurva apabila terdapat sebuah garis tersebut hanya memiliki satu titik yang menyinggung dengan kurva. Gradien memiliki arti sebagai besar kemiringan/ kecondongan. Kurva merupakan adalah objek yang mirip dengan garis tetapi tidak harus berupa garis lurus. Bentuk kurva dapat berbentuk lengkung, lurus, atau exponensial. Dalam kurva terdapat dua sumbu, yaitu sumbu X (absis) dan sumbu Y (ordinat). Untuk mencari nilai dari gradien, kita dapat mencari turunan pertama dari persamaan yang ada.
Untuk mengerjakan soal diatas, kita dapat mencari turunan pertama (y') dari persamaan yang ada.
y = 3x² – 2x + 7
y' = 6x - 2
y' = 6 (1) - 2
y' = 6 - 2
y' = 4
Pelajari lebih lanjut:
Materi yang memuat tentang garis singgung dapat dilihat di yomemimo.com/tugas/1748500
#BelajarBersamaBrainly #SPJ4
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh resitaana95 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 20 Nov 22