Berikut ini adalah pertanyaan dari ninakhairunnisa44 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Pecahan atau fraksi (a/b) merupakan salah satu bentuk pernyataan matematika yang memiliki pembilang (dinyatakan sebagai a) dan penyebut (dinyatakan sebagai b). Total kueyang dimakan olehMirza dan Kia dinyatakan dalam bentuk pecahan adalah sebesar dan bentuk pecahan paling sederhana nya adalah .
Penjelasan dengan langkah-langkah
Pecahan diartikan sebagai bilangan yang jumlah / besar nya bisa lebih atau bisa kurang dari sebuah bilangan utuh. Sebuah pecahan secara umum terbagi menjadi 4 macam, yaitu :
- Pecahan biasa : pembilang > penyebut.
- Pecahan tidak biasa : pembilang < atau = penyebut.
- Pecahan campuran : hasil pembagian / penyederhanaan pecahan tidak biasa.
- Pecahan desimal : pecahan yang dinyatakan dengan tanda koma (,).
Diketahui :
- Umi Rabi, Khanza, Kia, Mirza berlatih tari, bunda Khanza menyajikan kue yang dipotong menjadi 10 bagian.
- Mirza makan 3 potong, Kia makan 2 potong, Khanza makan 1 potong, Umi Rabi makan 1 potong.
Ditanya :Berapa potong yang dimakanMirza dan Kia ?
Jawab :
Kue utuh disini adalah 1 bagian. (Kue utuh = 1 )
Kue tersebut diketahui sudah dipotong jadi 10 bagian, artinya adalah :
1 potong kue = (1 bagian / 1 potong dari total 10 potong).
Total kue yang dimakan Mirza & Kia
= Kue dimakan Mirza + Kue dimakan Kia
=
Kemudian pecahan ini dapat diubah menjadi bentuk yang lebih sederhana (dengan membagi baik pembilang & penyebut dengan 5), sehingga menjadi : .
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang operasi hitung pecahan yomemimo.com/tugas/22965396
#BelajarBersamaBrainly #SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh equivocactor dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 04 Oct 22