Berikut ini adalah pertanyaan dari arifuddin05081997 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
2. himpunan Ekuivalen
3. himpunan saling lepas
4. himpunan berhingga
5. himpunan tak berhingga
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
himpunan sama:
contoh 1: A = {1, 2, 3} dan B = {3, 2, 1}. Maka A = B, dikarenakan tiap anggota himpunan A juga ada dalam anggota himpunan B, jugasebaliknya anggota himpunan B merupakan anggota himpunan A.
contoh 2: E = {gajah, badak, jerapah, singa} dan F = {singa, jerapah, badak, gajah}. Maka E = F, karena tiap anggota himpunan E merupakan anggota himpunan F, sebaliknya anggota himpunan F ada jugapada himpunan E.
himpunan ekuivalen:
Contoh 1: P = { a, I, u, e, o } ; Q = { 1, 2, 3, 4, 5 }Kedua himpunan P dan Q anggotanya tidak sama tetapi jumlah anggotanya sama maka himpunan P Ekuivalen dengan Q, jadi ( P ~ Q ).
contoh 2: Misalkan C = {ayam, bebek, burung} dan D = {kuda, kambing, sapi, kerbau).
Banyaknya anggota himpunan C adalah n(C) = 3 dan banyaknya anggota himpunanD adalah n(D) = 4.
jadi, himpunan C tidak ekuivalen dengan himpunan D.
himpunan saling lepas:
contoh 1: L = { 1, 3, 5, 7, 9, 11, 13, 15 } G = {2, 4, 6, 8, 10, 12, 14, 16 } karena tidak ada anggota himpunan L dan G yang sama maka himpunan L dan G adala h dua himpunan yang saling lepas, jadi L.
contoh 2: Misalnya, {1, 2, 3} dan {4, 5, 6} adalah himpunan-himpunan yang lepas, sedangkan {1, 2, 3} dan {3, 4, 5} adalah tidak.
himpunan berhingga:
contoh 1: Jika A adalah himpunan bilangan genap kurang dari 10 maka A = {2, 4, 6, 8}, dengan n(A) = 4. maka A disebut himpunan berhingga, karena terlihat dari akhir bilangan dari himpunan bilangannya.
contoh 2: Jika P adalah himpunan nama bulan Masehi dalam setahun dimulai dengan huruf J. Tentukanlah n(P).
P = {Januari, Juni, Juli}
n(P) = 3
Karena akhir dari himpunan P diketahui yaitu juli maka banyaknya anggota P pun dapat kita ketahui, maka dari itu artinya himpunan P adalah himpu
himpunan tak berhingga:
contoh 1: Jika B adalah himpunan bilangan genap maka : B = {2, 4, 6, 8, 10,…} dengan n(B) = tak berhingga atau n(B) disebut himpunan tak berhingga. Jadi kita tidak dapat menentukan banyak anggota dari suatu himpunan jika anggota akhir dari himpunan tidak diketahui.
contoh 2: Tentukan banyaknya himpunan dari himpunan bilangan asli.
A = {1, 2, 3, 4,....}
Banyaknya himpunan bilangan asli tidak akan kita ketahui atau nilainya tak berhingga karena anggota akhir dari himpunan bilangan asli tidak diketahui, maka :
n(A) = ∞
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh radennaka507 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 11 Jul 21