Berikut ini adalah pertanyaan dari yukirahmadhani21 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Nilai a untuk memenuhi data penjualan sepeda motor dalam satu minggu adalah 33 unit
Penjelasan dengan langkah-langkah
Rata-rata hitung disebut juga dengan Meanyang disimbolkan dengan, (dibaca x bar). Sesuai dengan makna rata-rata menurut KBBI yaitu (angka, jumlah, dan sebagainya) diperoleh dari jumlah keseluruhan unsur dibagi banyaknya unsur, maka rumus mencari rata-rata ialah dengan menjumlahkan semua unsurnya lalu dibagi dengan banyaknya unsur.
Diketahui:
Semisal,
Penjualan hari ke-1 = 24 unit
Penjualan hari ke-2 = 32 unit
Penjualan hari ke-3 = 35 unit
Penjualan hari ke-4 = 28 unit
Penjualan hari ke-5 = 22 unit
Penjualan hari ke-6 = 36 unit
Dalam seminggu (7 hari) terdapat rata-rata penjualan sepeda motor = 30 unit
Rumus mencari nilai rata-rata/mean:
= ∑n : n ,
Dimana:
= Rata-rata/mean
∑n = Jumlah semua nilai data
n = Banyaknya data
Ditanya:
Penjualan pada hari ke-7 (nilai a)?
Dijawab:
= ∑n : n
30 =
30 x 7 = 24 + 32 + 35+ 28 + 22 + 36 + a
210 = 177 + a
210 - 177 = a
33 = a
Kesimpulan:
Jadi, banyaknya penjualan pada hari ke-7 (nilai a) sebanyak 33 unit sepeda motor.
Pelajari lebih lanjut
- Materi tentang pengertian ukuran pemusatan data (mean, median, modus): yomemimo.com/tugas/18935188
- Materi tentang rumus-rumus ukuran pemusatan data: yomemimo.com/tugas/1555866
- Materi tentang contoh soal mencari mean: yomemimo.com/tugas/126572
Detail jawaban
Kelas: 9
Mapel: Matematika
Bab: Statistik
Kode: 9.2.6
#TingkatkanPrestasimu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh aisyahnadine dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 14 Jun 21