Berikut ini adalah pertanyaan dari dafidfahmi91 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar
2. Tokoh = ada yang bersifat protagonis, antagonis, dan tritagonis(penengah)
3. Memiliki amanat(pesan yang ingin disampaikan kepada pembaca)
Cerita ini bebas boleh tokonya manusia, binatang dan lainnya.
Jangan ngasal pls:'(
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Pada malam hari di saat Edward dan Alphonse sedang disuruh untuk tidur oleh orang tua nya. tiba tiba ada seorang penjahat masuk kerumah mereka. Dengan menodongkan senjata serta bilang kepada mereka untuk meyerahkan seluruh harta benda yang berharga yang ada dirumah. Namun orang tua mereka menolak hal tersebut. Akhirnya ayah Mereka tertembak oleh senjata yang dibawa oleh penjahat tersebut. Ibu menangis histeris, dengan berani maju kedepan edward dan alphone mendorong penjahat itu hingga jatuh dan memukulnya dengan panci hingga pingsan. Pada akhirnya ayah mereka meninggal serta ibu nya trauma. Namun mereka berdua selamat.
Latar : Rumah,Malam Hari
Tokoh : Edward(Protagonis),Alphonse(Protagonis),Ibu dan Bapak(Tritagonis),Penjahat(Antagonis)
Amanat ; Dengan keberanian kita bisa melakukan hal hebat dan janganlah takut ketika ada ancaman di depanmu
T-T
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh lukasmulanjaya32 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 22 Jun 21