Berikut ini adalah pertanyaan dari hanung25 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Idris (bahasa Arab: إدريس, translit. Idrīs) adalah tokoh yang namanya disebut dalam Al-Qur'an. Dalam daftar 25 nabi dalam Islam, nama Idris biasanya ditempatkan di urutan kedua, setelah Adam dan sebelum Nuh.Nama Idris disebutkan dua kali dalam Al-Qur'an, tetapi kisahnya tidak diceritakan. Pendapat paling masyhur menyatakan bahwa Idris adalah orang yang sama dengan tokoh dalam bernama Henokh yang merupakan kakek buyut Nuh.
Penjelasan:
maaf kali salah:)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh agil66619 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 03 Jun 21