Aritmatika SosialSeorang pemilik toko pakaian membeli 10 lusin pakaian dengan

Berikut ini adalah pertanyaan dari dilaaulia25 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Aritmatika SosialSeorang pemilik toko pakaian membeli 10 lusin pakaian dengan harga Rp4.500.000. Kemudian baju tersebut dijual kembali dengan harga Rp950.000,00 untuk 20 buah jika baju tersebut sudah habis terjual berapa sepupu saya persentase keuntungan atau kerugian toko tersebut

Note: Wajib sertai langkah pengerjaan dan No Copy Paste!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

bingung baca soalnya ada kata sepupu :D

Penjelasan dengan langkah-langkah:

ARITMATIKA SOSIAL

10 Lusin = 10 × 12 = 120 buah

Harga beli per 60 buah = ½ × 4.500.000

Harga beli per 60 buah = 2.250.000

Harga jual per 20 buah = 950.000

Harga jual per 60 buah = 3 × 950.000

Harga jual per 60 buah = 2.850.000

Harga jual > harga beli → UntUng

Besar Keuntungan = Hj – Hb

= 2.850.000 – 2.250.000

= 600.000

Persentase Keuntungan

= Besar Keuntungan × 100%

Harga Beli

= 600.000 × 100%

2.250.000

= 6.000 %

225

= 26,67 % ✔

Jawaban:bingung baca soalnya ada kata sepupu :DPenjelasan dengan langkah-langkah:ARITMATIKA SOSIAL10 Lusin = 10 × 12 = 120 buahHarga beli per 60 buah = ½ × 4.500.000Harga beli per 60 buah = 2.250.000Harga jual per 20 buah = 950.000Harga jual per 60 buah = 3 × 950.000Harga jual per 60 buah = 2.850.000Harga jual > harga beli → UntUngBesar Keuntungan = Hj – Hb= 2.850.000 – 2.250.000= 600.000Persentase Keuntungan= Besar Keuntungan × 100% Harga Beli= 600.000 × 100% 2.250.000= 6.000 % 225= 26,67 % ✔

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh JavierSKho13 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 05 Sep 22