tentukan simpangan kuartil dari data 30,45,50,55,50,60,60,65,85,70,75,55,60,35,30​

Berikut ini adalah pertanyaan dari kalifahchaka pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tentukan simpangan kuartil dari data
30,45,50,55,50,60,60,65,85,70,75,55,60,35,30​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Hasil tes pelajaran matematika dari 15 siswa adlaah sebagai berikut 30, 45, 55, 60, 60, 65, 85, 75, 75, 55, 60, 35, 30, 50, 90, simpangan kuartil data tersebut adalah ...

Simpangan kuartil adalah setengah dari selisih kuartil atas dengan kuartil bawah.

Kuartil atau Q adalah nilai-nilai dari data yang sudah diurutkan dari yang terkecil menuju yang terbesar dan membaginya menjadi 4 bagian sama besar.

Untuk data tunggal kita lihat atau kita perhatikan jumlah data terlebih dahulu atau n nya.

Untuk data ganjil

Kuartil bawah atau Q₁ = x (n + 1)

Kuartil tengah atau Q₂ = x (n + 1)

Kuartil atas atau Q₃ = x (n + 1)

Pembahasan

Data pada soal kita urutkan terlebih dahulu

30, 30, 35, 45, 50, 55, 55, 60, 60, 60, 65, 75, 75, 85, 90

n = 15

Q₁ = x (15 + 1)

= x 16

= 4

Jadi kuartil bawah adalah data ke-4, yaitu nilai 45

Q₃ = x (15 + 1)

= x 16

= 12

Jadi kuartil atas adalah data ke-12, yaitu nilai 75

Simpangan kuartil =

=

=

= 15

Jadi Simpangan kuartil dari data tersebut adalah 15.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh anosvoldigod05 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 07 Jul 21