Bantuin jawab dengan cara kerja ')ibu akan membuat taplak meja

Berikut ini adalah pertanyaan dari usernotfound19 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bantuin jawab dengan cara kerja ')ibu akan membuat taplak meja yang berbentuk lingkaran dengan menggunakan kain.Kain tersebut terdiri dari dua bagian yang warnanya berbeda. Jika jari-jari lingkaran bagian dalam 10cm dan diameter lingkaran luar 60cm. Tentukan luas taplak meja yang berwarna putih.​
Bantuin jawab dengan cara kerja ')ibu akan membuat taplak meja yang berbentuk lingkaran dengan menggunakan kain.Kain tersebut terdiri dari dua bagian yang warnanya berbeda. Jika jari-jari lingkaran bagian dalam 10cm dan diameter lingkaran luar 60cm. Tentukan luas taplak meja yang berwarna putih.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

✏JAWABAN:

Luas Taplak Meja Yang Berwarna Putih Adalah 2.512cm²

----

PEMBAHASAN:

- Lingkaran Adalah Bangun Datar Berbentuk Bulat, Lingkaran Tak Memiliki Titik Sudut, Hanya Memiliki 1 Buah Rusuk

-

PENYELESAIAN =

______________

Luas Lingkaran Kecil =

 = \pi {r}^{2}

 = 3.14 \times 10 \times 10

 = 31.4 \times 10

 = 314 {cm}^{2}

-

Luas Lingkaran Besar =

 = \pi {r}^{2}

 = 3.14 \times 30 \times 30

 = 94.2 \times 30

 = 2.826 {cm}^{2}

-

Luas Lingkaran Berwarna Putih =

 = 2.826 - 314

 = 2.512 {cm}^{2}

______

SEMOGA MEMBANTU ^_^

✈PELAJARI LEBIH LANJUT:

DETAIL SOAL:

Kelas = 8

Mapel = Matematika

Materi = Lingkaran

Kode Soal = 2

Kode Kategorisasi = 8.2.7

Kata Kunci = Lingkaran, Luas Lingkaran

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh CattusCactus dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 12 Jul 21