Berikut ini adalah pertanyaan dari evanurulia75 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Pertanyaan:
Perhatikan diagram di bawah ini!!
Diagram tersebut menunjukan banyak wisatawan mancanegara yg berkunjung di museum keris kota surakarta selama 4 th terakhir. modus dari data tersebut adalah
Jawaban:
2019 sebanyak 35% pengunjung
Cara:
Modus adalah nilai yang sering muncul pada data.
2017 28%
2018 ?
2019 ?
2020 12%
Pada diagram gambar tersebut di tahun 2018 ada tanda seperti kotak itu, tanda itu berarti siku siku, jadi 2018 ada 25%
Nah, tinggal 2019 nih yang belum ketemu, jadi gini caranya
100% – (28 + 25 + 12)
100% – 65
35%
2019 ada 35% pengunjung nih
Kenapa sih harus 100%?
Karena, besaran penuh persen adalah 100%
Jadi..
2017 28%
2018 25%
2019 35%
2020 12%
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh wfk22 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 17 Jul 21