Pada peta berskala 1 : 25.000 terdapat gambar jalan Cendrawasih.

Berikut ini adalah pertanyaan dari oktap4251 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Pada peta berskala 1 : 25.000 terdapat gambar jalan Cendrawasih. Panjang jalan Cendrawasih pada peta adalah 12 cm. Pada kedua sisi jalan Cendrawasih terdapat pohon perindang berjarak 25 meter antarpohon. Penanaman dimulai dari awal sampai akhir jalan Cendrawasih. Banyak pohon perindang di jalan Cendrawasih seluruhnya ... batangJwb dong pliss nanti aku folow​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawab:

240 pohon

Penjelasan dengan langkah-langkah:

12 x 25.000 = 300.000 cm

300.000cm = 3000m

3000 / 25 (jarak antar pohon) = 120 pohon pada satu sisi jalan

pohon pada kedua sisi jalan -> 120 x 2 = 240 pohon

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh abdurrazzaq450 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 14 Jun 21